1 Day 1 Draw Challenge!

06 Jun 2019 · 2 min read

Hari ini tanggal 06 Juni 2019 saya memulai challenge iseng-iseng buat diri sendiri, karena jarang latihan menggambar.

Semoga bisa berjalan lancar…

🎁 REWARD:

Rasanya kurang seru kalau tidak memberikan reward terhadap diri sendiri. Berikut ini beberapa reward yang mungkin bisa diberikan biar tambah semangat.

  • 50 Gambar: Wacom Glove
  • 100 Gambar: Mungkin buku gambar, buku bacaan
  • 500 Gambar: … (masih dipikirkan)

01. Bocchi

Bocchi

02. Nanako - Senryuu Shoujo

Nanako

Di hari ke-2, tangan terasa aneh. Mungkin karena jarang menggambar. Terasa kaku dan saat membuat garis pasti gemeteran.

03. Mya-nee

Nanako

Di hari ke-3, mulai terasa terbiasa. Tidak kaku, lancar dalam membuat garis.

04. Unknown Name

Unknown Name

05. Code Error & Cover FB

Code Erorr

Cover FB

06. Chibi Style

Chibi style sketsa

Mencoba gaya chibi…

Chibi style colored

07. MyPaint

Menggambar di mypaint

Hari ini saya mencoba menggunakan MyPaint.

08. Horie Ao

Horie Ao-chan

09. HTTP Status Code

500 Server Error

Pada hari ini saya mulai terbiasa dan merasa lancar membuat garis di Wacom.

Karena sebelum menggambar saya melakukan pemanasan terlebih dahulu dengan membuat 1000+ garis, lingkaran, lengkungan, dll.

…dan juga saya sudah bisa mengatur mapping Wacom untuk dual monitor.

Saya menggmabar menggunakan dua layar. Di sebelah kanan ada Monitor dengan resolusi 1920x1080 FHD dan di sebelah kiri adalah layar laptop dengan resolusi 1024x720 HD.

Nah, cara mappingnya saya pakai perintah ini: https://gist.github.com/ardianta/6631034632cbd1ee5f8b97519a387a30

dengan begitu, saya tidak akan kesulitan seperti pada hari pertama dan kedua.

10. AMI

Ami anak SMA

Hari ini saya mencoba melatih proporsi dan warna. Masih terasa belum sempurna…

Ami anak SMA

11. Akane - Ubunchu!

Akane Ubunchu Fan art

12. Background

Background pantai

Mencoba menggmabar background, tapi gagal. Hasilnya tidak seperti yang diharapkan.

13. RPL: Relationship of Programmer Life

RPL

14. Risa - Ubunchu!

Risa

15. Ikutan Summer Vibes Devianart

Summer Vibes

Kali ini saya belajar menggambar backround dengan style anime. Belajar dari video Mclelun.

16. Istirahat di Tempat

Istirahat di tempat

17. Belajar Gambar Pohon

Belajar Gambar Pohon

18. Belajar Gambar Kartun

Karaketer kartun untuk komik

19. Belajar Desain Karakter

Desain karakter untuk komik

20. Latihan Proporsi

Latihan proporsi

21. Libur

Hari ini tidak menggambar :(

22. Latihan Proprosi Lagi

Latihan Proporsi lagi

Update: Challenge ini gagal! 😄